Apa yang bisa kami bantu?

Fitur Scan dan Periksa di APP BigSeller

1. Fungsi

 

Fitur Scan dan Periksa berfungsi untuk membantu penjual memverifikasi pemindaian Barcode Produk saat keluar dari gudang. Fitur ini juga dapat memastikan Produk yang keluar dari gudang sama dengan Produk yang ada di Label Pengiriman, ini bisa menghindari terjadinya kesalahan pengiriman barang.

 

2. Catatan

  • Sebelum Scan dan Periksa, metode input pengetikan komputer harus [EN]

  • Buka Fitur Stok di BigSeller, dan melalui BigSeller dibuat Template

  • Pesanan ini sudah di “Menunggu Dicetak” dan sudah dicetak label pengiriman



3. Langkah - Langkah

 

Langkah Pertama, Masuk ke halaman Scan dan Periksa



 

Langkah Kedua, kalau pertama kali menggunakan fitur ini, Anda dapat membuat pengaturan ketika pemeriksaan barang selesai apakah akan melakukan pengiriman otomatis dan pencetakan tanda terima berisi Nomor Resi.


 
 

Langkah Ketiga, Scan atau Masukkan Nomor Resi/Paket dan Scan Barcode/ Masukkan SKU Gudang atau GTIN
 

Catatan:

  • Kuantitas bisa di-Scan atau bisa juga dimasukkan secara manual


 

Saat pakai fitur Scan dan Periksa muncul notifkasi error, bagaimana cara memecahkan masalahnya? Lebih lengkapnya silakan klik sini.


 

Jika Teks Di Atas Masih Belum Dapat Menyelesaikan Masalah Anda, Anda Dapat Hubungi Kami